Label

Selasa, 30 Juni 2015

PENANGANAN DAN PENGOBATAN DASAR PADA REPTIL

Seorang dokter hewan harus tahu bagaimana menangani kasus reptil dan melakukan pengobatan pada berbagai reptil.
Teknik treatmen pada reptil memang berbeda dengan hewan lain.
silahkan klik link di bawah ini selengkapnya...
PENANGANAN DAN PENGOBATAN DASAR PADA REPTIL

Selamat Belajar
Dian Ayu Kartika Sari, drh.,M.Vet
Mata Kuliah Ilmu Penyakit Reptil dan Amphibi
Fakultas Kedokteran Hewan
Universitas Wijaya Kusuma Surabaya

MYCOTIC DISEASES OF REPTILE

Pertumbuhan jamur pada reptil dapat menyebabkan banyak penyakit, silahkan klik link di bawah ini...
MYCOTIC DISEASES OF REPTILE

Selamat Belajar
Dian Ayu Kartika Sari, drh.,M.Vet
Mata Kuliah Ilmu Penyakit Reptil n Amphibi
Fakultas Kedokteran Hewan
Universitas Wijaya Kusuma Surabaya

VIRUS DAN PENYAKIT VIRUS PADA REPTIL

Reptil juga rentan terinfeksi virus, ada beberapa panyakit yang disebabkan oleh virus dengan berbagai gejala klinis yang muncul.
Silahkan klik link di bawah ini...
VIRUS DAN PENYAKIT VIRUS PADA REPTIL

Selamat Belajar
Dian Ayu Kartika Sari,drh.,M.Vet
Mata Kuliah Ilmu Penyakit Reptil dan Amphibi
Fakultas Kedokteran Hewan
Universitas Wijaya Kusuma Surabaya

BACTERIAL DISEASES OF REPTILES

Sama halnya seperti pada mamalia, reptil pun dapat terserang penyakit yang disebabkan oleh bakteri.
Bahkan ada pula bakteri yang bersifat zoonosis pada reptil, yaitu Salmonella, yang kini menjadi perhatian pemerintah Indonesia dengan baru saja mengeluarkan peraturan larangan import Iguana ke Indonesia dikarenakan penyakit zoonosis ini.

untuk lebih lengkapnya silahkan klik link di bawah ini ...
BACTERIAL DISEASES OF REPTILES

Selamat belajar...
Dian Ayu Kartika Sari,drh.,M.Vet
Mata Kuliah Ilmu Penyakit Reptil dan Amphibi
Fakultas Kedokteran Hewan
Universitas Wijaya Kusuma Surabaya

EMERGENCY CARE PADA REPTIL

Tantangan bagi dokter hewan untuk mampu menangani kasus-kasus unik pada reptil.
Kasus akut pada reptil pada hakikatnya merupakan kasus kronis yang menjadi akut.
hal ini dikarenakan pemilik tidak mengetahui reptil nya sedang mengalami kelainan atau sakit.
untuk lebih lengkapny, silahkan klik link di bawah ini untuk mendownload materi kuliah saya...
EMERGENCY CARE PADA REPTIL


Selamat Belajar
Dian Ayu Kartika Sari,drh.,M.Vet
Mata Kuliah Ilmu Penyakit Reptil dan Amphibi
Fakultas Kedokteran Hewan
Universitas Wijaya Kusuma Surabaya

Selasa, 21 April 2015

AMPHIBIAN

Amphibi memiliki populasi yang cukup besar di Indonesia. Jumlah jenis atau spesiesnya mencapai 392 spesies dengan 176 spesies diantaranya adalah amfibi endemik Indonesia. 
Amphibi memiliki peranan yang cukup penting dalam lingkungan, karena amphibi merupakan indikator ekologi, amphibi tidak dapat hidup di lingkungan yang tercemar.

berikut ini adalah bahan kuliah amphibi selengkapnya, silahkan klik link di bawah ini ;
AMPHIBIAN


Selamat Belajar  ...

drh Dian Ayu Kartika Sari.,M.Vet
Mata Kuliah Ilmu Penyakit Reptil dan Amphibi
Fakultas Kedokteran Hewan
Univ.Wijaya Kusuma Surabaya

Sabtu, 18 April 2015

TESTUDINATA

Di Indonesia, kita mengenal istilah kura-kura yg kita gunakan untuk semua anggota dari Testudinata, baik yang hidup di darat, laut maupun semi akuatik. Sesungguhnya terdapat perbedaan bagi anggota Testudinata sesuai dengan habitatnya.
Testudinata yang hidup di darat disebut Tortoise
Testudinata yang hidup di laut disebut Turtle
Testudinata yang hidup di habitat semi akuatik disebut Terapine

Terdapat berbagai keunikan pada Testudinata, yang akan lebih lanjut kita pelajari di kuliah ini.

Silahkan klik link di bawah ini untuk mendownload ateri kuliah :
TESTUDINATA

Selamat belajar...

drh Dian Ayu Kartika Sari.,M.Vet
Mata Kuliah Ilmu Penyakit Reptil dan Amphibi
Fakultas Kedokteran Hewan
Universitas Wijaya Kusuma Surabaya

Minggu, 29 Maret 2015

ORDO SQUAMATA

Ordo Squamata dibedakan menjadi 3 sub ordo yaitu :
1. Subordo Lacertilia/ Sauria , yang kita kenal sebagai kadal
2. Subordo Serpentes/ Ophidia , yang kita kenal dengan ular

3. Subordo Amphisbaenia , atau worm snake
Merupakan ordo dalam Kelas Reptilia yang paling banyak memiliki anggota, dari kadal hingga berbagai spesies ular.

Disini mahasiswa diharapkan mampu memahami dan mampu menjelaskan kembali ketiga sub ordo dari ordo Squamata dan mampu membedakan dari ketiga ordo.
Kita juga akan mempelajari berbagai tipe gigi taring ular, serta jenis-jenis bisa/venom.

Untuk mendownload materi kuliah ini, silahkan klik link dibawah ini :
ORDO SQUAMATA


Selamat belajar mahasiswa-mahasiswa ku

drh Dian Ayu Kartika Sari.,M.Vet
Mata Kuliah Ilmu Penyakit Reptil dan Amphibi
Fakultas Kedokteran Hewan
Universitas Wijaya Kusuma Surabaya

Minggu, 22 Maret 2015

ORDO SPHENODONTIA / TUATARA

Kita mungkin tidak pernah mendengar nama reptil ini, Tuatara. Tidak aneh memang, karena Tuatara merupakan satwa reptil endemik Selandia Baru. Kini hanya tinggal 2 spesies Tuatara yang masih bertahan hidup.
Secara fisik tuatara bsangat mirip dengan kadal pada umumnya, tetapi berbeda keturunan.
Tuatara dapat dikatakan sbg Living Fossils, fosil yang masih bertahan hidup, tuatara diperkirakan telah berkembang dari 200 juta tahun yang lalu.
Tuatara sangat terancam punah, faktor-faktor penyebab kepunahan tuatara lebih kepada lambannya reproduksi tuatara. Tuatara baru akan mencapai dewasa kelamin dalam waktu 10-20 tahun. Faktor lainnya akan kita pelajari di kuliah...

Materi kuliah saya, dapat di download di link di bawah ini :
ORDO SPHENODONTIA

Mahasiswa diharapkan mampu menjelaskan kembali fisiologi dari Tuatara dan mampu menjelaskan faktor apa saja yang menyebabkan Tuatara menjadi satwa yang sangat langka.


Selamat belajar...

drh Dian Ayu Kartika Sari.,M.Vet
Mata Kuliah Ilmu Penyakit Reptil dan Amphibi
Fakultas Kedokteran Hewan
Univ. Wijaya Kusuma Surabaya

CROCODILIA

Indonesia hanya mengenal 1 kata penyebutan untuk ordo ini, yaitu BUAYA, tapi ternyata buaya tidak hanya 1 macam saja.
ada yang disebut gharial, alligator dan crocodile...
terdapat perbedaan diantara mereka, apa saja? akan kita pelajari bersama di kuliah ini.

untuk download materi saya silahkan klik link dibawah ini :
CROCODILIA

Dalam kuliah ini mahasiswa akan mempelajari berbagai macam spesies Crocodilia di dunia dan fisiologinya.
Diharapkan :
1. Mahasiswa mampu menjelaskan kembali fisiologis dari Crocodilia.
2. Mahasiswa mampu membedakan Gharial, Alligator dan Crocodile.

Selamat belajar...

drh Dian Ayu Kartika Sari.,M.Vet
Mata Kuliah Ilmu Penyakit Reptil dan Amphibi
Fakultas Kedokteran Hewan
Univ. Wijaya Kusuma Surabaya

HERPETOLOGI

Untuk mempelajari Ilmu Penyakit Reptil dan Amphibi, mahasiswa harus mengenal terlebih dahulu apa itu Reptil dan Amphibi (Herpetofauna), bagaimana fisiologi nya, apa saja fauna yang termasuk Herpetofauna.
Herpetologi merupakan ilmu yang mempelajari segala hal tentang herpetofauna (reptil dan amphibi), di Indonesia tidak banyak orang-orang yang bisa disebut sebagai Herpetolog atau ahli dalam herpetologi.

Saya harap banyak dari mahasiswa-mahasiswa saya yang akan mendalami herpetologi dan menjadi seorang dokter hewan yang ahli dalam bidang herpetologi.

sebelum lebih dalam mempelajari penyakitnya, terlebih dahulu kita akan mempelajari apa itu Herpetologi dan Herpetofauna.
untuk mendownload materi kuliah saya, silahkan klik link dibawah ini :
PENDAHULUAN HERPETOLOGI

Selamat Belajar mahasiswa-ahasiswa ku..

drh Dian Ayu Kartika Sari.,M.Vet
Mata Kuliah Ilmu Penyakit Reptil dan Amphibi
Fakultas Kedokteran Hewan
Univ. Wijaya Kusuma Surabaya